Sidang Terbuka Yudisium Gelombang 1 Tahun Akademik 2017/2018, Prodi Teknik Informatika UNPAS Luluskan 74 Mahasiswa Oleh : Tim Jurnalis TIF Yudisium adalah suatu keputusan untuk seorang mahasiswa, dimana ia dinyatakan telah memenuhi berbagai macam persyaratan akademik dan administratif yang diwajibkan sehingga secara sah dinyatakan lulus dan berhak memperoleh gelar kesarjanaan strata-1. Atau bisa juga disebut...Read More
Pentingnya Digital Marketing Untuk Pemula, Prodi Teknik Informatika UNPAS Adakan Workshop Untuk Siswa SMK Mahaputera Oleh : Tim JurnalisTIF Meningkatnya pengguna internet mendorong dunia pemasaran lebih menyadari peran penting internet dalam memasarkan produk atau jasanya. Seiring dengan pertumbuhan teknologi informasi dan ketertarikan masyarakat pada dunia online itu pula yang mendorong agar sumber daya manusia dengan kapabilitas...Read More
Kontroversi Angkutan Online dan Konvensional, Bagaimana Peran Mahasiswa Teknik Informatika? Tim Jurnalis TIF, Bandung (17/10/2017) –Belakangan ini aplikasi layanan transportasi online sedang naik pamor. Beberapa brand transportasi online sudah melebarkan sayap dalam melakukan aktivitas bisnisnya. Tidak hanya mengantar – jemput penumpang saja, tetapi juga mengantar makanan, barang, bahkan menyediakan jasa lainnya. Hal itu memudahkan para...Read More
Dari Hobi Main Game Sampai Bikin Game. Jody Sukma Atmadja Juara 1 Game Jam Agate. Oleh : Tim JurnalisTIF Banyak orang menyukai suatu bidang hingga melabeli bidang itu sebagai hobinya, tak jarang juga mereka mengorbankan waktu, tenaga, bahkan materi guna menjalankan hobinya tersebut. Bermain game misalnya, banyak mahasiswa yang menyukai bidang ini, selain membuat senang...Read More
Purwarupa Untuk Mencapai JABAR Smart Province, Inilah Teknik Informatika UNPAS dalam Pameran INTERAKSI di HUT Jawa Barat ke 72. Oleh : Tim JurnalisTIF HUT Jabar ke 72 yang digelar di Gedung Sate pada hari jumat dan sabtu (29-30/09/2017) itu bertajuk Semarak Pesta Rakyat. Berbagai acara telah disiapkan untuk memeriahkan puncak peringatan Hari Jadi Provinsi Jawa...Read More
Audisi Kedua Born to Protect, Universitas Pasundan Bandung Jadi Tuan Rumah. Oleh Jurnalis TIF Audisi kedua Program Born to Protect dalam rangka menjaring gladiator-gladiator muda di bidang cyber security resmi digelar di Universitas Pasundan Bandung, Jl. Dr. Setiabudhi No. 193 pada hari sabtu (30/7/2017). Program tersebut digagas oleh PT. Xynexis International yang bekerjasama dengan APTIKOM...Read More