Daftar Berita

Peran Perguruan Tinggi dalam Smart City

Peran Perguruan Tinggi dalam Smart City   Istilah ‘Smart City’ kian marak didengungkan belakangan ini. Bandung sebagai salah satu kota destinasi studi yang kerap diincar pelajar terus memperkuat reputasi pertumbuhannya sebagai kota teknologi di Indonesia. Perwujudan smart city mengharuskan kota tersebut memenuhi tujuannya untuk menciptakan budaya inovasi dan teknologi yang berkelanjutan. Banyak pihak yang diajak […]

Read More

TIF UNPAS Raih Juara 3 dan Juara Favorit Dalam SELISIK 2018 #MAKINGINDONESIA4.0

    Beberapa waktu lalu STTB (Sekolah Tinggi Teknologi Bandung) menggelar Seminar Nasional Telekomunikasi dan Informatika (SELISIK 2018) dengan tema “Menyiapkan Sumber Daya Manusia Untuk Menghadapi Industri 4.0”. Selain kegiatan seminar, ada juga lomba. Teknologi Informasi dan animasi yang diikuti oleh mahasiswa se-Indonesia. Kegiatan tahunan ini sebagai media untuk saling berbagi ide dan pengalaman bagi kalangan […]

Read More
Mahasiswa TIF UNPAS 2018

Selamat Datang Mahasiswa Baru Teknik Informatika UNPAS 2018

Bandung (1/9/2018). Program studi Teknik Informatika UNPAS kedatangan anggota keluarga baru, yakni mahasiswa baru Teknik Informatika UNPAS 2018 yang resmi disambut pada acara Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) SINKRONISASI TIF UNPAS 2018. Adapun acara tersebut dibuka langsung oleh Ketua Prodi Teknik Informatika UNPAS, Dr. Ayi Purbasari, ST., MT. “Kampus adalah institusi pendidikan tempat bersama […]

Read More

Era Digital, Mahasiswa Harus Kreatif Agar Tidak Tertinggal

Era digital telah menjamah sebagian besar negera dibelahan bumi ini, tak terkecuali Indonesia. Perubahan pun dirasakan masyarakat. Internet dan media dalam jaringan membuat akses informasi semakin cepat dan mudah. Tak hanya itu, dengan internet, setiap orang bisa menjalankan pekerjaan dengan lebih efisien karena tidak butuh modal besar. Perubahan dari teknologi mekanik dan elektronik analog ke […]

Read More

Membaca Sebagai Jendela Dunia, Literasi Digital Sebagai Upaya Menangkal HOAX

Maraknya berita hoax yang beredar mengingatkan kita pada sebuah kesadaran bahwa masih rendahnya minat baca di masyarakat kita. Berdasarkan hasil survey “Most Littered Nation In the World” yang dilakukan oleh Central Connecticut State University pada tahun 2016, Indonesia dinyatakan peringkat 60 dari 61 Negara perihal minat membaca. Mengiblat pada data tersebut, sungguh ironi rasanya jika […]

Read More

Hadapi Era Revolusi Industri 4.0, Menjadi Mahasiswa Informatika Sebagai Salah Satu Solusi

Saat ini yang namanya revolusi industri ke 4 sedang hangat diperbincangkan, sekilas hal itu nampak sebagai buah manis hasil kemajuan Sains dan Teknologi. Revolusi berkaitan dengan cara kita hidup, cara kita bekerja dan cara kita berhubungan satu sama lainnya. Adapun perubahan itu dapat terjadi baik dalam skala, ruang lingkup, maupun kompleksitasnya. Perubahan itu terjadi berupa […]

Read More